Senam massal di Pantai Congot
Senam massal yang diselenggarakan Dinas Pariwisata Kabupate Kulon Progo menarik minat masyarakat terutama Ibu ibu. Sejak Sabtu Pagi ( 11/5/2024) banyak ibu-ibu yang sudah siap mengikuti senam.
Senam ini merupakan salah satu kegiatan Romansa Pansela Dinas Pariwisata yang didukung oleh Dana Keistimewaan DIY.