Semangat 12 Th UUK DIY
Dalam rangka penyebarluasan informasi peringatan 12 tahun Undang Undang Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta, Dinas Pariwisata Kabupaten Kulon Progo bekerjasama dengan TVRI Stasiun Yogyakarta menyelenggarakan variety show.
Variety show dilaksanakan di Studio 1 TVRI, dan disiarkan langsung pada Rabu (21/8/2024) pukul 17.00-18.00 WIB, dengan Narasumber Pj. Bupati Kulon Progo, Paniradya Pati Kaistimewan DIY dan Budayawan Kulon Progo Umar Sanusi.